UTI Gelar Wisuda Periode l Tahun 2022

Lampungstreaming.com – Bandar Lampung – Universitas Teknokrat Indonesia (UTI) menggelar wisuda periode l Tahun 2022, di gedung Gelanggang Mahasiswa UTI, Rabu (27/07).   Prosesi wisuda kali ini, sebanyak 551 wisudawan yang terdiri dari Fakultas Sastra dan Ilmu Pendidikan (FSIP), Fakultas Ekonomi Bisnis (FEB) dan Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer (FTIK).   Rektor UTI, Dr. HM […]